Video Iring-Iringan Ambulace Untuk Mengevakuasi Korban Meninggal Pasca Pertandingan Arema vs Persebaya
Video yang memperlihatkan iring-iringan ambulance yang dimulai dari salah satu pom bensin. Sebanyak 56 ambulans dikerahkan untuk mengevakuasi korban dalam tragedi yang terjadi di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, pascapertandingan antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya.
"56 ambulans dikerahkan semua," kata Bupati Malang M. Sanusi, dalam jumpa pers di Kabupaten Malang, Jawa Timur, Minggu (2/10/2022) dikutip dari tvone
Sanusi juga mengatakan seluruh biaya pengobatan para suporter yang saat ini menjalani perawatan di sejumlah rumah sakit akan ditanggung sepenuhnya oleh Pemerintah Kabupaten Malang.
Data terakhir dr Nawak Relawan Komunitas Peduli Malang, jumlah korban meninggal : 187 Orang, Korban meninggal tdk bawa identitas : 18 Orang
Sc: Sisiterangofficial
Post a Comment for "Video Iring-Iringan Ambulace Untuk Mengevakuasi Korban Meninggal Pasca Pertandingan Arema vs Persebaya"